Dari Adi bin Hatim radhiyallahu ‘anhu, beliau berkata, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda:
اتَّقُوا النَّارَ وَلَوْ بِشِقِّ تَمْرَةٍ، فَمَنْ لَمْ يَجِدْ فَبِكَلِمَةٍ طَيِّبَةٍ
“Takutlah kalian kepada neraka, sekalipun dengan cara bersedekah sepotong kurma. Dan barangsiapa tidak menemukan itu, maka hendaklah ia bersedekah dengan mengucapkan perkataan yang baik.” (Muttafaq ‘alaih).
Bahasa Hadits Continue reading